Wednesday, September 18, 2013

PERISTIWA PERUMUSAN TEKS PROKLAMASI

KLAD OTENTIK KLAD OTENTIK TEKAS PROKLAMASI KLAD OTENTIK KLAD OTENTIKa. Dalam Upaya Perumusan Teks Proklamasi 
Sekembalinya dari Rengasdengklok mereka menuju ke rumah Laksamana Maeda untuk merumuskan dan mengkonsep Teks Proklamasi yang dibuat oelh Ir. Soekarno, Moh. Hatta, dan Ahmad Subarjo. Namun setelah dirumuskan terdapat beberapa perubahan antaralain :

KLAD :
1. Tulisan "Proklamasi"
2. Hal 2
3. tempoh
4. Djakarta, 17-8-05
5. Wakil-wakil bangsa Indonesia
6. Belum ditandatangani
7. Ditulis tangan oleh Ir Soekarno

OTENTIK
1. PROKLAMASI
2. Tempo
3. Djakarta, hari 17 boelan 8 tahoen 05
4. Atas nama bangsa Indonesia
5. Ditandatangani oleh Soekarno, Htta
6. Diketik oleh Sayuti Melik

Umy Amanah

0 komentar:

Post a Comment

Powered by Blogger.