Wednesday, June 12, 2013

Alasan Diadakannya Demokrasi Langsung

Umy Amanah Belajar mengenai Pendidikan Kewarga Negaraan di SMA Negeri 2 Purbalingga, tidak terlewat materi mengenai alasan-alasan dilaksanakannya demokrasi langsung diantaranya :
a. Penduduknya Terbatas
b.Tersedianya tempat untuk berkumpulnya penduduk untuk mengambil keputusan bersama 
c. Masalah yang dihadapi masih bersifat sederhana
Setelah mempelajari alasan mengenai demokrasi langsung. Tentunya di Indonesia sangat susah dilasanakan demokrasi secara langsung berkaitan dengan jumlah penduduk Indnesia yang sangat tinggi, selain itu wilayah indonesia dengan kepulauan yang luas. Bersamaan dengan berubahnya unsur-unsur tersebut di atas maka digunakanlah demokrasi tidak langsung. Alasan-alasan dilakukannya demokrasi tidak langsung adalah sebagai berikut :
a. Penduduk suatu negara yang sangat banyak
b. Tidak tersedianya tempat untuk berkumpul penduduk, untuk pengambilan keputusan bersama 
c. Masalah yang dihadapi lebih rumit dan kompleks
d. Masing-masing penduduk mempunyai kesibukan mencari nafkah 

Umy Amanah

2 komentar:

Powered by Blogger.